Jawa Barat Gareulis: Potensi Tenaga Kerja Perempuan Terus Meningkat

04 Juli 2023
2.131
Pekerja buruh/karyawan/pegawai selalu didominasi oleh kaum laki-laki, namun saat ini di beberapa wilayah di Jawa Barat (seluruh kabupaten dan kota Banjar) persentase pekerja perempuan hampir mencapai 50% seperti di Kab. Subang, Kab. Karawang, Kab .Bandung serta Kab. Majalengka.
Topik
Disusun oleh
Karenina Casandra, Internship Jabar Digital Service